top of page

Pengendalian Banjir dan Rob Pekalongan Paket 1

Pengendalian Banjir dan Rob Pekalongan Paket I

  • Location: Pekalongan regency

  • Client: Kementerian PUPR Balai Besar Wilayah Sungai Pemali Juana Unit Layanan Pengadaan (ULP) Jawa Tengah

  • Equipment: Multiple heavy duty equipments

  • Work method: -

  • Volume: -

  • Maintenance period: 365 work days

  • Work period: 21 June 2017 – ( 810 HKK )

  • Project value: IDR170,473,900,000

  • Status: On Progress

Kawasan pesisir Kota Pekalongan merupakan kawasan yang memiliki jumlah titik rbanjir rob terbesar yang ada di Kota Pekalongan, selain itu juga karena merupakan kawasan yang rentan terhadap bahaya rob yang mempengaruhi pemukinan pesisir menjadi kumuh.


Berbagai kebijakan pemerintah Kota Pekalongan belum maksimal dalam pengelolaan dan pengurangan risiko bencana banjir rob. Pengurangan resiko banjir rob merupakan sebuah usaha terintegrasi yang melibatkan semua stakeholders dan sektor pembangunan untuk mengurangi kawasan yang rawan terjadi banjir rob yang berasal dari bibir pantai di dekat permukiman warga sekitar wilayah pesisir.


Untuk itu pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengadakan proyek Pengendalian Banjir dan Rob Pekalongan Paket I.


Featured Posts
Recent Posts
Archive
Search By Tags
No tags yet.
Follow Us
  • Facebook Basic Square
  • Twitter Basic Square
  • Google+ Basic Square
bottom of page